Jumlah kendaraan wajib uji - Satu Data Jombang

Jumlah kendaraan wajib uji

# Nama Indikator Tahun Satuan Sumber Data
2019 2020 2021 2022 2023 2024
1. Jumlah kendaraan wajib uji 8.115 7.217 7.107 7.006 6.166 Unit Dinas Perhubungan
Isi Deskripsi
Kode 173
Nama Jumlah kendaraan wajib uji
Definisi Kendaraan Wajib Uji adalah setiap kendaraan yang berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku wajib di uji untuk menentukan kelaikan jalan yaitu mobil bus, mobil penumpang umum, mobil barang, kendaraan khusus, kereta gandengan dan kereta tempelan yang dioperasikan di jalan.
Produsen Data Dinas Perhubungan
Satuan Unit
Urusan Perhubungan
Nomor Romantik K-23.3517.065